Tuesday, November 6, 2012

Membuat Meta Tag SEO Friendly Terbaru

Membuat Meta Tag SEO Friendly > mungkin bagi Blogger pemula seperti saya ini sangat  penting sekali agar Blognya dapat terindex di semisal Google, Yahoo, MSN dan Search Engine lainnya. Lalu bagaimanakah caranya agar Blog kita cepat terindex di Directory tersebut? Salah satunya adalah menggunakan Meta Tag yang SEO Friendly dan bagaimana Meta Tag yang SEO Friendly tesebut ?

Meta Tag yang baik adalah Meta Tag yang dapat cepat terindex oleh Search Engine dan para Blogger biasa menyebutnya dengan Meta Tag SEO Friendly karena bagi para Blogger meta tag tersebut sangat penting sekali agar blog atau pun artikel para blogger cepat di serp oleh search engine. Google sendiri pun menyarankan agar menggunakan meta tag agar lebih mudah untuk mengindex sebuah blog atau website. Berikut ini adalah  penerapan cara membuat meta tag SEO friendly terbaru.

Langkah 1 :
Login ke Blogger
Masuk ke "Rancangan > Edit HTML"
Centang "Expand Template Widget"

Langkah 2 :
Cari Kode berikut  <b:include data='blog' name='all-head-content'/>  (gunakan CTRL + F) dan tempatkan Kode dibawah ini tepat dibawah Kode <b:include data='blog' name='all-head-content'/>
 
<b:if cond='data:blog.url == data:blog.homepageUrl'>
<title><data:blog.pageTitle/></title>
<meta content=' ISI DESKRIPSI BLOG SOBAT  ' name='DESCRIPTION'/>
<meta content=' ISI KEYWORD BLOG SOBAT ' name='KEYWORDS'/> </b:if>
<meta content='http://Blogsobat.blogspot.com' name='subject'/>
<b:if cond='data:blog.pageType == &quot;item&quot;'>
<title><data:blog.pageName/></title>
<meta expr:content='data:blog.pageName + &quot;, &quot; + data:blog.title + &quot;, &quot; + data:blog.pageName' name='Description'/>
<meta expr:content='data:blog.pageName + &quot;, &quot; + data:blog.title + &quot;, &quot; + data:blog.pageName' name='Keywords'/>
</b:if>
<meta content='index, follow' name='robots'/>
<meta content=' NAMA SOBAT ' name='author'/>
<meta content='2012, JUDUL BLOG SOBAT ' name='copyright'/>
<meta content='1 days' name='revisit-after'/>
<meta content='id' name='language'/>
<meta content='id' name='geo.country'/>
<meta content='Indonesia' name='geo.placename'/>
<meta content='all-language' http-equiv='Content-Language'/>
<meta content='global' name='Distribution'/>
<meta content='global' name='target'/>
<meta content='Indonesia' name='geo.country'/>
<meta content='all' name='robots'/>
<meta content='all' name='googlebot'/>
<meta content='all' name='msnbot'/>
<meta content='follow, all' name='alexabot'/>
<meta content='all' name='Googlebot-Image'/>
<meta content='all' name='Slurp'/>
<meta content='all' name='ZyBorg'/>
<meta content='all' name='Scooter'/>
<meta content='text/html; charset=UTF-8' http-equiv='Content-Type'/>
<meta content='true' name='MSSmartTagsPreventParsing'/>
<meta content='blogger' name='generator'/>
<meta content='general' name='rating'/>
<meta content='never' name='Expires'/>
<meta content='ALL' name='SPIDERS'/>
<meta content='ALL' name='WEBCRAWLERS'/>
Langkah 3 :
"Save Template"
Warna Biru : Kode yang sobat cari.
Warna Merah : Isi dengan kriteria sobat

Demikianlah cara membuat meta tag SEO friendly terbaru, semoga blog sobat cepat terindex oleh mbah google dan menjadi no.1 di kalangan para Blogger.

Newer Post Older Post Home

2 comments:

jangan selalu merubah meta tag om, nanti berpengaruh pd serp, klo untuk mengedit template tidak masalah asal jngn sering ganti-ganti template.. om

Post a Comment